3 Langkah Mudah Cara Memasak Mi Instan yang Benar dan Menyehatkan

Eko Isdiyanto Sabtu, 2 Februari 2019 | 19:10 WIB
Bahaya makan mi instan ramen (freepik)

BolaStylo.com - Mi instan merupakan salah satu makanan favorit masyarakat Indonesia, tetapi sudahkah kita dapat memasaknya dengan benar?

Siapa yang tidak suka mi instan? makanan favorit yang praktis cara pembuatannya, rasanya enak dan memiliki harga terjangkau.

Tak heran jika Indonesia menjadi penghuni peringkat kedua sebagai negara pengonsumsi mi instan tertinggi setelah China.

Hal itu ditambah dengan data World Instan Noodles yang Association pada 2017 lalu yang menyebut Indonesia adalah salah satu negara dengan konsumsi mi instan terbanyak di dunia.

Dilansir BolaStylo.com dari TribunStyle.com, terlalu banyak mengonsumsi mi instan dapat membahayakan kesehatan secara serius.

Baca Juga : Bakat Sepak Bola Mia Khalifa dalam Challenge Adu Penalti

Menurut healthline.com, mi instan memiliki kandungan Monosodiun Glutamat (MSG) yang dapat membahayakan kesehatan otak.

Selain itu, terlalu sering mengonsumsi juga dapat menimbulkan gejala penyakit seperti, sakit kepala, mati rasa pada beberapa bagian tubuh dan kesemutan berkepanjangan.

Denada harus berbohong agar Shakira bisa tetap makan mi instan

Namun, terdapat satu cara agar meminimalkan kandungan MSG yang terkandung dalam mi instan tersebut.



Source : tribunstyle.com,nakita.grid.id,bolastylo.bolasport.com
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Muhammad Shofii
Video Pilihan