Dari Polandia, Egy Maulana Vikri Turut Mengantar Keberangkatan Timnas U-22 Indonesia

Eko Isdiyanto Jumat, 15 Februari 2019 | 16:33 WIB
Aksi pemain asal Indonesia, Egy Maulana Vikri pada laga debut resminya bersama Lechia Gdansk kontra (Robbani)

Sempat digadang-gadang untuk berlaga di Piala AFF U-22 2019 Kamboja, Egy Maulana Vikri akhirnya gagal tampil.

Baca Juga : Tak Ingin Jadi Bahan Gunjingan Lagi, Blaise Matuidi Kini Mau Simpan Foto sang Istri

Egy Maulana Vikri saat melakoni debut resmi bersama Lechia Gdansk di Liga Polandia, Sabtu (22/12/201

Sang pemain tidak dilepas oleh klubnya, Lechia Gdansk karena alasan masih ada jadwal pertandingan di Liga Polandia.

Terlebih, kini klub yang dibela Egy Maulana Vikri tengah memuncaki klasemen sementara Ekstraklasa.

Apabila Lechia Gdanks sukses menjaga konsistensi bermain hingga akhir musim, maka tidak dapat diragukan mereka akan keluar sebagai juara.

Baca Juga : Mauro Icardi Pilih Tutup Mulut soal Situasi Sulit yang Dialami di Inter Milan

Skuat timnas U-22 Indonesia merayakan gol yang dicetak Andi Setyo pada laga kontra Bhayangkara FC di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Rabu (6/2/2019).

Selain itu, bukan tidak mungkin bagi Egy Maulana Vikri untuk tampil di Liga Champions jika Lechia Gdansk berhasil menjuarai Ekstraklasa.

Sementara itu, timnas U-22 Indonesia akan membuka laga Piala AFF U-22 2019 dengan melawan Myanmar pada 18 Februari 2019.

Baca Juga : Dianggap Makhluk Mitos dan Haram, Logo Manchester United Diubah di Iran

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

GARA-GARA WANDA? #perisic #icardi #wanda #nara #internazionale #milan #intermilan #seriea

A post shared by BolaStylo (@bolastylo) on



Source : bolastylo.bolasport.com
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Muhammad Shofii
Video Pilihan