Mandi Satu Kali Sehari Ternyata Baik untuk Kesehatan Tubuh, Begini Penjelasannya Secara Medis

Aziz Gancar Widyamukti Minggu, 31 Maret 2019 | 16:25 WIB
5 Manfaat Mandi Air Dingin di Pagi Hari, Bisa Turunkan Berat Badan. (Domain)

Baca Juga : Pengalaman Unik Petugas Klub Inggris, Temukan Burger yang Mendarat dari Ruang Angkasa

Menurut Profesor Stephen Shumack, Presiden Australasian College of Dermatologists, mengungkapkan, aktivitas mandi hanya dilakukan ketika kita perlu.

Shumack mengatakan, sebetulnya, aktivitas mandi yang dilakukan sehari-hari muncul sejak 50-60 tahun terakhir sejak munculnya kamar mandi menggunakan pancuran.

Dari situlah, gagasan mandi sehari-hari telah menjadi biasa.

Hal tersebut sebetulnya dilakukan karena tekanan sosial, bukan berdasarkan kebutuhan. Mandi yang dilakukan sehari-hari menjadi populer karena kebutuhan sosial untuk wangi.

Baca Juga : Perjuangan Cristiano Ronaldo untuk Pulih dari Cedera jadi Bahan Candaan Mantan Rekan Setimnya

Padahal, bagian tubuh yang menghasilkan bau hanya pada ketiak dan pangkal paha, bukan seluruh tubuh.

Selain berdasarkan kebutuhan, Shumack juga mengingatkan, agar tidak mandi menggunakan air panas.

Sebab, mandi menggunakan air panas memiliki dampak buruk lebih banyak dibandingkan dampak baik yang diberikan.

Di antaranya, menyingkirkan produksi minyak alami dari tubuh yang berfungsi untuk melindungi sel-sel kulit, sehingga menyebabkan kerusakan kulit dan membuat kulit rentan terhadap bakteri atau virus.

Selain itu, menyebabkan gatal-gatal, kekeringan, kulit mengelupas, dan eksim.

 
 
 
View this post on Instagram

Manchester United sekarang memiliki 4 pemain yang sudah mengoleksi minimal 10 gol di Premier League 2018-2019. . Selain Rashford dan Martial, juga ada Paul Pogba (11 gol) dan Romelu Lukaku (12). . Kuartet Rashford-Martial-Pogba-Lukaku menyumbang 43 gol, sekitar 72% dari koleksi total Manchester United (60) di Liga Inggris musim ini. . Sudah hampir seperempat abad Manchester United tidak menorehkan prestasi seperti ini. . Terakhir kali Manchester United memiliki 4 pemain yang mencetak 10 gol atau lebih di Liga Inggris adalah pada musim 1995-1996. . Ketika itu Paul Scholes (10), Andy Cole (11), Ryan Giggs (11), dan Eric Cantona (14) mencetak total 46 gol. . Mereka menyumbang sekitar 63% dari total gol yang dicetak Manchester United di Premier League 1995-1996 (73). #manchester #united #manchesterunited #manutd #marcusrashford #anthonymartial #paulpogba #romelulukaku #thereddevils

A post shared by BolaStylo (@bolastylo) on



Source : Tribun Style
Penulis : Aziz Gancar Widyamukti
Editor : Muhammad Shofii
Video Pilihan