Berikut 5 Risiko yang Muncul dari Makanan Cepat Saji, Salah Satunya Kanker

Fauzi Handoko Arif Selasa, 3 September 2019 | 16:46 WIB
Junkfood atau makanan cepat saji tak baik bagi kesehatan. (timesofindia.indiatimes.com)

2. Meningkatkan risiko terkena kanker

Berdasarkan hasil riset disebutkan bahwa pola makan tidak sehat dan jarang olahraga dapat berkontribusi dalam meningkatkan risiko terkena kanker.

Dalam makanan cepat saji mengandung kalori tinggi dan lemak yang memiliki serat yang rendah.

3. Sebabkan perut kembung

Terlalu banyak mengonsumsi makanan siap saji yang mengandung tinggi garam dan lemak dapat memunculkan masalah kesehatan seperti perut kembung.

Apalagi minuman dari makanan cepat saji biasanya mengandung banyak soda yang jika dikonsumsi terlalu banyak tidak baik bagi kesehatan.

Baca Juga: Ketika Manchester United Dibuat Gigit Jari Oleh Klub Semenjana Asal Spanyol



Source : alodokter
Penulis : Fauzi Handoko Arif
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan