Sering Dikata Murahan, Ternyata Jus Wortel Kaya Khasiat Tinggi Bagi Kesehatan

Fauzi Handoko Arif Minggu, 8 September 2019 | 16:51 WIB
Jus wortel (MaxPixel's contributors)

2. Menjaga kesehatan mata

Sudah bukan rahasia umum bahwa jus wortel merupakan salah satu minuman yang baik untuk kesehatan mata.

Sebab, yang terkandung dalam jus wortel ini yaitu adalah vitamin A, merupakan vitamin yang bagus untuk kesehatan mata.

3. Mempertajam fungsi otak

Beta karoten pada jus wortel sangat baik untuk mempertajam fungsi otak dan menjaga kesehatannya.

Rutin mengonsumsi jus wortel ini mampu meningkatkan fungsi kognitif dan mengurangi risiko terjadinya kepikunan.

4. Memperkuat daya tahan tubuh

Kandungan nutrisi pada jus wortel juga baik untuk memperkebal daya tahan tubuh.

Misal sedang flu, minuman ini sangat baik sebagai salah satu cara untuk menyembuhkan penyakit itu.

5. Baik untuk diet

Jus wortel sangat baik untuk diet karena tinggi nutrisi dan rendah kalori.

100 gram wortel dapat membuat perut merasa menjadi kenyang karena memiliki cukup serat di dalamnya.

Baca Juga: Pertahankan 'Tradisi' Pemain Gratis, Juventus Menunggu David de Gea

Baca Juga: Dua Alasan yang Bikin Pemain Muda Berbakat Timnas Spanyol Enggan Dipermanenkan di Arsenal

Baca Juga: Kalah di UFC 242, Petarung Seksi Ini Minta Maaf Sambil Pamer Wajah Babak Belur

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Red Wine memang memiliki manfaat untuk tubuh, tapi sekali lagi, jangan berlebihan ya! #wine #redwine #bugar #gridnetwork

A post shared by BolaStylo (@bolastylo) on



Source : alodokter.com
Penulis : Fauzi Handoko Arif
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan