Fakta Menarik Wasit Faulur Rosy, Rekam Jejak Pimpin Laga Persib dan Madura di Liga 1 2019!

Eko Isdiyanto Senin, 7 Oktober 2019 | 14:15 WIB
Faulur Rosy, Wasit kontroversial laga Madura United Vs Persib Bandung di pekan ke-22 Liga 1 2019. (dok-jabar.tribunnews.com)

Baca Juga: Curhat David de Gea Usai Manchester United Lagi-lagi Tumbang

Terlepas dari hal tersebut, fakta cukup menarik terungkap mengenai sosok Faulur Rosy dengan Persib Bandung.

Dilansir BolaStylo.com dari Jabar Tribunnews, Persib Bandung tidak pernah memetik kemenangan satu kali pun di Liga 1 2019 ketika Faulur Rosy sebagai wasitnya.

Total terdapat tiga pertandingan Persib Bandung yang dipimpin oleh Faulur Rosy di kancah Liga 1 2019.

Laga pertama pada 18 Agustus 2019, kala itu Persib berhadapan dengan PSM Makassar.

Baca Juga: Dua Kali Alami Kejadian Tak Mengenakan di Liga 1 2019, Omid Nazari Pulang Kampung

Maung Bandung kalah dari PSM dengan skor cukup telak yakni 3-1.

Lalu, 18 September 2019, Faulur Rosy kembali menjadi wasit di laga Persib melawan Semen Padang.

Pesepak bola Madura United, Diego Assis (kanan) berusaha melewati pemain lawan dan berujung hadiah tendangan pinalti saat melawan Persib Bandung dalam lanjutan liga 1 di Stadion Gelora Bangkalan, Madura, Sabtu (5/10/2019)

Pertandingan tersebut berakhir dengan skor sama kuat yakni 1-1.





Source : Jabar.tribunnews.com,bolastylo.bolasport.com
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan