BolaStylo.com - Beberapa jenis teh memberikan manfaat bagi kesehatan tubuh seperti meningkatkan kinerja jantung.
Jantung merupakan organ vital yang bertugas memompa darah untuk dialirkan ke seluruh tubuh.
Penting untuk menjaga kinerja janntung dan menjaga kesehatannya guna menghindari gangguan yang bisa berisiko kematian.
Salah satu cara yang bisa kamu lakukan untuk menjaga kondisi jantung adalah dengan mengkonsumsi beberapa jenis teh ini secara rutin.
Dilansir BolaStylo.com dari Nakita, berikut jenis teh yang bermanfaat menyehatkan jantung:
1. Teh hijau
Berdasar penelitian, teh hijau mampu menurunkan koleterol dalam tubuh.
Mengkonsumsi minuman ini tanpa gula bisa menurunkan risiko kematian karena serangan jantung atau stroke.
Baca Juga: Video - Cium Sang Lawan, Petinju Wanita Seksi Ini Malah Kena Gampar!
Source | : | Nakita.id |
Penulis | : | Rara Ayu Sekar Langit |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR