Kafein dapat membantu seseorang terjaga untuk tetap melek di siang hari.
Menjelang sore sebaiknya menghindari kopi agar tidak mempunyai masalah dengan waktu tidur.
Baca Juga: Penampilan Apik Bocah Ajaib Arsenal Jadi Rebutan Italia dan Brasil
2. Kecanduan
Kopi bisa membuat seseorang kecanduan karena memiliki kafein yang mampu untuk membuat tetap bugar di siang hari.
Melakukan kegiatan tanpa kafein selama beberapa jam dapat menyebabkan gejala psikologis pada mereka yang mengonsumsi dalam jumlah besar setiap hari.
Meski demikian, kopi tidak akan membuat seseorang kecanduan layaknya menggunakan jenis narkoba, kokain.
Baca Juga: Komentar Beragam Netizen Tanah Air Terkait Praveen Jordan yang Bolos Latihan!
3. Tekanan darah tinggi
Secara keseluruhan, kafein dalam kopi tidak meningkatkan risiko penyakit jantung dan stroke pada kebanyakan orang.
Source | : | healthline.com |
Penulis | : | Fauzi Handoko Arif |
Editor | : | Eko Isdiyanto |