Baca Juga: Tak Seperti Valentino Rossi, Marc Marquez Tak Betah Jalani Karantina
1. Jeruk
Sudah bukan rahasia umum jika buah jeruk kaya akan kandungan vitamin C yang terdapat di dalamnya.
Jeruk berukuran sedang biasanya memiliki kuran 70 miligram, jenis yang satu ini sangat cukup untuk mencukupi asupan untuk tubuh seseorang.
2. Sroberi
Dalam satu cangkir stroberi mengandung sekitar 85 miligram vitamin C, tentunya cukup untuk memenuhi kebutuhan harian.
Selain itu, stroberi merupakan salah satu buah yang rendah kalori dan tinggi akan serat serta berbagai antioksidan.
Baca Juga: Cegah Virus Corona, Hindari 5 Kebiasaan Buruk yang Merusak Daya Tahan Tubuh
3. Paprika
Terutama paprika merah, jenis yang satu ini banyak mengandung vitamin C bahkan hingga mencapai 95 miligram setiap setengah gelas.
Source | : | Grid.ID,bolastylo.bolasport.com |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |