Agar Puasa Ramadan Lancar, Yuk Ikuti Tips Berbuka yang Sehat!

Rara Ayu Sekar Langit Senin, 20 April 2020 | 15:28 WIB
Haruskah minum dan makan manis saat buka puasa? (Freepik)

5. Protein tanpa lemak

Protein bermanfaat untuk membangun dan mempertahankan massa otot.

Kita bisa memperoleh protein dengan mengkonsumsi daging sapi, susu, yogurt, telur, keju, ikan dan jenis unggas.

Konsumsi ayam, ikan tanpa kulit dan susu rendah lemak untuk menu berbuka.

Jika kalian vegetarian, bisa gunakan protein nabatai dari kacang-kacangan.

Ingat ya, jangan terlalu banyak makan saat berbuka.

Makanlah sesuai dengan porsi sehingga tidak mengganggu masalah pencernaan.

Hindari mengkonsumsi makanan tinggi lemak, gorengan, garam dan gula.

Kalian bisa memasak dengan cara memanggang, mengukus, dan imerebus karena lebih sedikit memasukkan kalori ke dalam tubuh.

Selain itu, jangan lupa untuk mengkonsumsi buah saat berbuka.

Hindari buah dengan kandungan gula tinggi dan mengandung gas seperti durian.

Artikel ini telah tayang di GridHealth.id dengan judul Berbuka dengan Cara yang Sehat Penting Untuk Menjaga Stamina Selama Puasa

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo) on

 



Source : GridHealth.ID
Penulis : Rara Ayu Sekar Langit
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan