Kecewa dengan PSSI, Shin Tae-yong Singgung Kesalahan Indra Sjafri

Aziz Gancar Widyamukti Kamis, 18 Juni 2020 | 16:30 WIB
Pelatih sekaligus manajer timnas Indonesia, Shin Tae-yong, berunding dengan Indra Sjafri saat memimpin latihan timnas U-19 Indonesia. (PSSI.ORG)

Baca Juga: Ratu Tisha Ungkap Sumber Daya Indonesia untuk Sepak Bola Masih Minim

"PSSI meminta merekomendasikan coach lokal (Indra Sjafri) dan saya terima saja."

"Akan tetapi, setelah selesai TC Thailand, coach lokal tersebut pulang saja tanpa izin," ujar Shin Tae-yong.

"Meeting hari esoknya saya ingin memaafkan jika dia mengaku kesalahanya, tetapi malah kelakuannya seolah-olah tidak salah apa-apa."

Baca Juga: Momen Dramatis Timnas U-19 Indonesia di Piala AFF U-19, Kegagalan Evan Dimas dan Zulfiandi Warnai Laga Final

"Kemudian Ketua Umum PSSI, purnawirawan perwira tinggi Polri, memanggil saya untuk bertemu."

"Dua bulan kemudian, coach yang tadinya dikeluarkan menjadi berjabat sebagai Direktur Teknik (PSSI),” ujarnya menegaskan.



Source : Naver Sports
Penulis : Aziz Gancar Widyamukti
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan