BolaStylo.com - Hari Raya Idul Adha menjadi salah satu momen dimana umat muslim bisa menikmati lezatnya daging kurban.
Salah satu daging yang biasanya kerap diterima saat Idul Adha adalah daging kambing dan sapi.
Biasanya, para ibu rumah tangga akan dengan semangat mengolah daging kurban yang mereka terima menjadi berbagai makanan lezat seperti sate, semur, sop, dll.
Namun, biasanya ada kendala yang ditemui oleh ibu rumah tangga dalam memasak daging, terutama daging kambing.
Yakni alotnya tekstur daging yang membuat para ibu rumah tangga harus memutar otak untuk membuatnya empuk.
Biar tidak pusing lagi, simak tips membuat daging kurban menjadi empuk dalam tiga menit dengan buah nanas muda.
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |