Biar Gak Cepat Tua, Yuk! Hindari 4 Kebiasaan Sepele Ini

Ananda Lathifah Rozalina Minggu, 13 September 2020 | 17:00 WIB
Ilustrasi penuaan dini. ()

3. Jarang menggunakan tabir surya

Jangan sepelekan kebiasan menggunakan tabir surya.

Tabir surya atau sunblock berfungsi untuk mencegah efek buruk dari paparan sinar matahari.

Pastikan, kamu memakai tabir surya yang melindungi kulit dari paparan sinar UVA dan UVB dari matahari.

Karena paparan UVA dari matahari bisa membuat kulit lebih terlihat kusam dan tua.

Lebih baik jika kamu memilih tabir surya yang mengandung SPF minimal 30 dan aplikasikan ulang setiap 2 jam sekali.

2. Mengerutkan bibir saat menggunakan sedotan

Hayo, siapa yang tanpa sadar suka melakukan kebiasaan yang satu ini.

Mengerutkan bibir saat menggunakan sedotan ternyata bisa menimbulkan garis halus serta kerutan di area mulut loh.

Padahal, kerutan adalah salah satu indikasi penuaan pada kulit wajah.

Maka dari itu, minum tanpa sedotan lebih baik ketimbang dengan sedotan yang membuat kamu mengerutkan bibir.



Source : nakita.grid.id
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan