Bermanfaat, Telur Puyuh Bisa Cegah Penyakit Kronis hingga Tingkatkan Kesehatan Jantung

Aziz Gancar Widyamukti Sabtu, 19 September 2020 | 14:04 WIB
Manfaat telur puyuh untuk kesehatan. (Photo by Karolina Grabowska from Pexels)

BolaStylo.com - Telur puyuh ternyata memiliki beragam manfaat bagi tubuh manusia, salah satunya meningkatkan kesehatan jantung.

Telur puyuh sendiri mudah sekali ditemukan di pasar tradisional hingga supermarket.

Cangkangnya yang tipis dan ukurannya kecil, membuat telur puyuh seringkali dijual dalam keadaan matang di pasaran.

Meski berukuran kecil, kandungan gizi telur puyuh ternyata tidak kalah jika dibandingkan dengan gizi telur ayam atau bebek.

Baca Juga: Pantas Saja Bikin Sehat dan Panjang Umur, Mandi Malam Ternyata Punya Sederet Manfaat Ini

Selain itu, telur puyuh juga dikenal memiliki kandungan kolesterol yang tinggi.

Meski tinggi akan kandungan kolesterol, telur puyuh juga memiliki beberapa manfaat bagi tubuh.

Berikut ini manfaat telur puyuh bagi kesehatan tubuh yang dilansir dari Boldsky.

1. Mencegah penyakit kronis

Telur puyuh memiliki kadar vitamin A dan vitamin C yang signifikan, yang dapat mencegah timbulnya banyak penyakit kronis dan meningkatkan kesehatan secara keseluruhan.



Source : Blodsky
Penulis : Aziz Gancar Widyamukti
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan