"Atas nama seluruh jajaran BWF, saya berkeinginan menyampaikan rasa permohonan maaf ini kepada Yang Mulia Bapak Presiden Republik Indonesia Joko Widodo.
"(Juga kepada) Menteri Pemuda dan Olahraga, Menteri Luar Negeri, Duta Besar Republik Indonesia untuk Inggris, para pejabat pemerintah, Ketua Umum PBSI, dan jajaran pejabatnya.
"(Serta kepada) Rakyat Indonesia dan terutama seluruh komunitas dan penggemar bulu tangkis Indonesia," imbuhnya.
Baca Juga: Interaksi Manis Ganda Campuran Indonesia dan Jepang Ini Warnai Panasnya Kisruh All England Open 2021