MotoGP Doha 2021 - Kunci Quartararo Kalahkan Kecepatan Super Ducati

Reno Kusdaroji Senin, 5 April 2021 | 14:06 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, berpose setelah memastikan diri finis pertama pada MotoGP Doha 2021 di Sirkuit Losail, Minggu (3/4/2021) waktu setempat. (MOTOGP.COM)

Pada MotoGP Doha 2021 kali ini, Quartararo membuktikan bahwa kecepatan super Ducati bisa dikalahkan lewat kekuatan overtake para rider Yamaha.

Terlebih lagi, Sirkuit Losail menjadi kekuatan tambahan bagi para rider Yamaha.

Sebelumnya, rekan setimnya, Maverick Vinales juga bisa menang pada MotoGP Qatar 2021, di lokasi yang sama sekaligus mengungguli dominasi para rider Ducati.

Baca Juga: Hasil MotoGP Doha 2021 Tak Sesuai Harapan, Maverick Vinales Kesal dan Kambing Hitamkan Hal Ini

Berikut 10 besar MotoGP Doha 2021 dan 5 besar klasemen sementara MotoGP 2021.

10 besar MotoGP Doha 2021

1. Fabio Quartararo (Fra) Yamaha 42 menit 23,997 detik

2. Johann Zarco (Fra) Ducati +1,457

3. Jorge Martin (Spa) Ducati +1,500

4. Alex Rins (Spa) Suzuki +2,088

5. Maverick Vinales (Spa) Yamaha +2,110

6. Francesco Bagnaia (Ita) Ducati +2,642

7. Joan Mir (Spa) Suzuki +4,868

8. Brad Binder (Rsa) Ktm +4,979

9. Jack Miller (Aus) Ducati +5,365

10. Aleix Espargaro (Spa) Aprilia +5,382

Klasemen sementara MotoGP 2021

1. Johann Zarco (Fra) Ducati 40 poin

2. Fabio Quartararo (Fra) Yamaha 36

3. Maverick Vinales (Spa) Yamaha 36

4. Francesco Bagnaia (Ita) Ducati 26

5. Alex Rins (Spa) Suzuki 23

 

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)



Source : Crash.net
Penulis : Reno Kusdaroji
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan