Agar Maag Tidak Kambuh saat Puasa, 5 Hal Ini Wajib Kamu Hindari

Aziz Gancar Widyamukti Rabu, 14 April 2021 | 12:00 WIB
(Ilustrasi) Perbedaan GERD dan Sakit Maag (iStockphoto)

Baca Juga: Maag? Berikut Beberapa Makanan Aman Dikonsumsi dan Patut Dihindari

3. Minum obat

Obat menjadi salah satu solusi jika seseorang sudah menderita penyakit maag yang cukup parah.

Namun perlu diketahui, konsumsi obat penderita maag juga harus melalui tahap konsultasi dengan dokter terlebih dahulu.

Dengan demikian, penderita maag akan mengetahui takaran obat yang harus dikonsumsi pada waktu berbuka dan sahur sesuai dengan resep dokter.

Baca Juga: Simak 3 Tips yang Bisa Dilakukan Penderita Maag Jika Ingin Melakukan Program Diet

4. Hindari makanan yang meningkatkan asam lambung

Penderita maag lebih baik menghindari makan makanan yang dapat meningkatkan asam lambung ketika hendak memaksimalkan ibadah puasa.

Hindari makanan makanan seperti cokelat akan mudah meningkatkan asam lambung.

Baca Juga: Waspada! Kebanyakan Minum Obat Maag Bisa Timbulkan Penyakit Berbahaya



Source : Tribun Style
Penulis : Aziz Gancar Widyamukti
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan