Berani Makan Seledri Kukus? Siap Rasakan Risiko yang Mengejutkan Ini

Ananda Lathifah Rozalina Jumat, 30 April 2021 | 21:14 WIB
Seledri punya segudang manfaat untuk tubuh. (health.kompas.com)

Kolesterol jahat berkurang

Bagi para pejuang kolesterol jahat, seledri bisa jadi solusinya.

Seledri diketahui mengandung bahan bernama butylphtalide yang mengurangi LDL, lemak jahat dalam tubuh.

Sehingga mengonsumsi sekitar 2 batang seledri di malam hari bis amenurunkan kadar LDL hingga 7 persen.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)

 



Source : sajiansedap.grid.id
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan