Maka dari itu jika ingin mengonsumsi dating, cailah potongan yang lebih ramping seperti bagian gandik, sirloin atas atau sirloin tip.
Selain itu, olah daging menggunakan rempah-rempah maupun herba untuk memberi rasa dan menekan dampak negatifnya.
Hindari makan atau mengolah daging dengan mentega, krim dan saus yang tinggi kalori.
Yang tak kalah penting, batasi konsumsinya ya, jangan terlalu sering, jika bisa cukup sekali saja satu bulan.
Keripik kentang
Makanan yang satu ini paling enak dicemil saat menonton film, tv atau melakukan kegiatan lainnya.
Namun, keripik kentang ternyata mengandung lemak trans dan natrium yang kurang baik untuk jantung.
Mengonsumsi lebih dari 2.000 miligram natrium per hari bisa menyebabkan kematian akibat kardiovaskular dengan prosentase 1 banding 10.
Jadi kurangi konsumsi kripik kentang dan beralihlah ke cemilan lain yang lebih sehat, buah-buahan misalnya.
Source | : | kompas |
Penulis | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |