Hal itu tampaknya dilakukan oleh pihak FAT untuk memperbaiki situasi yang ada.
"Petinggi federasi menyadari krisis kepercayaan di antara suporter timnas Thailand," tulis Zing.vn mengutip Siam Sports.
"FAT ingin memperbaiki situasi dan mengembalikan kepercaan dari fan," tulis Zing.vn.
Di sisi lain, presiden FAT sempat menuding jika Akira Nishino yang kini berada di Jepang tak bisa dihubungi.
Tapi klaim itu ditolak Nishino, pelatih asal Jepang itu mengatakan akan kembali ke Thailand akhir Juli ini dan membicarakan segalanya terkait evaluasi Kualifikasi Piala Dunia 2022.
Sementara itu,FAT diketahui sudah menunjuk Aurak Srikerad sebagai pelatih interim (pengganti sementara) untuk menangani Timnas Thailand untuk sementara.
Source | : | BolaSport.com |
Penulis | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |