Jangan Asal Makan Melon, Ada Efek Samping Mengerikan Jika Berlebihan

Ananda Lathifah Rozalina Rabu, 14 Juli 2021 | 06:00 WIB
Buah melon memiliki bak pisau bermata dua. (pixabay)

Sorbitol adalah salah satu senyawa gula yang jika dikonsumsi dalam jumlah wajar kamu akan baik-baik saja.

Tapi, jika sudah berlebihan kamu bisa mengalami masalah gas hingga diare.

Selain itu, memakan banyak melon dan meminum air setelahnya juga kurang baik bagi pencernaan.

Metbolisme terganggu

Makan banyak melon di malam hari bukanlah ide yang bagus bagi kesehatan tubuhmu.

Pasalnya, proses pencernaan di malam hari menjadi lebih lambat sehingga gula yang terkandung di melon akan sulit dicerna.

Tak cuma itu, makan makanan manis seperti melon di malam hari bisa menganggu kualitas tidur dan yang paling mengerikan menambah berat badan.

Karena, melon memiliki presentase besar gula alami yang mampu menyebabkan kenaikan berat badan.



Source : sajiansedap.grid.id
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan