Stop Masak Telur Seperti Ini! Manfaat Hilang, Malah Petaka yang Datang

Reno Kusdaroji Senin, 19 Juli 2021 | 07:15 WIB
Memasak telur di rumah sebaiknya hindari cara memasak yang kurang tepat karema berbahaya. (Pixabay.com)

Dilansir BolaStylo dari Tribunnews, memasak telur dengan cara apapun (digoreng, direbus, dikukus, dll) tidak boleh menggunakan api yang besar.

Disarankan untuk memasak telur dengan api yang relatif kecil hingga sedang.

Memasak telur dengan api besar hanya akan menghanguskan semua khasiat dalam telur.

Mengapa bisa begitu? Berikut penjelasannya supaya Anda terhindar dari bahanyanya.

Baca Juga: Bahaya Simpan Telur di Dalam Kulkas, Begini Penjelasannya

Ketika masak telur dengan suhu yang tinggi apalagi dalam waktu lama, semua nutrisi baik di dalamnya akan sirna.

Semua protein, nutrisi dan vitamin dari telur akan lenyap begitu saja, dan hanya akan meninggalkan kandungan buruknya saja.

Jika nutrisi dalam telur telah hancur, maka hanya tersisa kolesterol jahat saja.

Dalam kondisi ini, memakan telur sama saja dengan makan sumber makanan yang tidak sehat.

Baca Juga: Gak Cuma Enak, 3 Makanan Ini Ampuh Usir Masuk Angin!



Source : tribunnews,kompas
Penulis : Reno Kusdaroji
Editor : Reno Kusdaroji
Video Pilihan