Hal Sepele Tapi Berbahaya - Minum Obat Pakai Pisang Bisa Menyebabkan Kematian!

Reno Kusdaroji Jumat, 23 Juli 2021 | 19:30 WIB
Bahaya minum obat dengan pisang. (Pixabay/ Freepik)

Orang biasanya minum obat dengan pisang untuk menetralkan rasa pahit yang terkandung di dalamnya.

Mengingat, buah pisang telah dikenal kaya akan karbohidrat dan gula.

Selain kaya akan karbohidrat dan gula, pisang juga mengandung kalium dan perlu digarisbawahi hal ini yang membuatnya berbahaya jika dikonsumsi bersama obat.

Para pakar kesehatan membuktikan bahwa kalium dapat memicu denyut jantung dan otot pada saraf.

Baca Juga: Hal Sepele Tapi Berbahaya - Tidak Sarapan Bisa Menyebabkan Kematian!

Oleh karena itu, dokter tidak pernah menyarankan minum obat dnegan pisang.

Terutama untuk obat tekanan darah tinggi inhibitor ACE. dilarang mengonsumsinya dengan pisang.

Dikhawatirkan, minum obat bersamaan dengan pisang akan menyebabkan perubahan beberapa molekul aktif yang memicu penyempitan pembulu darah.

Hal ini berdampak terjadinya penyumbatan jantung di mana bisa memicu terjadinya penyakit jantung hingga serangan jantung.

Baca Juga: Hal Sepele Tapi Berbahaya - Makan Nasi Tiap Hari Akan Merusak Tubuh



Source : Sajian Sedap,Nakita,BolaStylo
Penulis : Reno Kusdaroji
Editor : Reno Kusdaroji
Video Pilihan