Serba Salah! Eks Arsenal Ini Jadi Target Pelecehan Rasial Setiap Hari

Eko Isdiyanto Jumat, 20 Agustus 2021 | 09:00 WIB
Selebrasi penyerang muda Arsenal, Joe Willock usai mencetak gol ke gawang Blackpool dalam pertanding (bagasreza)

Seolah ingin mencoba kembali dan berusaha untuk mengabaikannya, Willock mengaku tidak akan menutup akun media sosialnya.

Satu hal yang menjadi alasan, Willock ingin ia tetap terhubung dengan para penggemar dan suporter klub yang terus memberinya dukungan.

"Kalau Anda tidak menggunakan media sosial, Anda akan kehilangan koneksi dengan para fans luar biasa," ujar Willock.

"Yang mendukung saya setiap hari, yang ingin melihat hidup saya, dan ingin memiliki hubungan dengan saya." imbuhnya.

Joe Willock, berperan membuat bek lawan mencetak dua gol bunuh diri dalam laga Arsenal vs Molde di Liga Europa, Kamis (5/11/2020) di Emirates Stadium.

Baca Juga: Lionel Messi ke Paris Saint-Germain, Michael Jordan Kecipratan Untung

Pelecehan rasial sepertinya sudah menjadi kebudayaan yang menjadi kewajiban dilakukan oleh masyarakat Inggris.

Pasalnya kejadian ini sering kali terjadi pada orang-orang keturunan dengan warna kulit berbeda, sebelumnya juga terjadi di final EURO 2020.



Source : Goal International
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan