BolaStylo.com - Terdapat beberapa kebiasaan yang terbukti mempengaruhi tingkat kesehatan dengan menjaga kualitas tidur nyenyak pada malam hari.
Tidur nyenyak didapat dari waktu yang cukup dengan kualitas baik dan hal itu menjadi salah satu parameter kesehatan tubuh kita.
Namun terkadang, banyak orang melupakan pentingnya tidur di malam hari bagi kesehatan tubuh.
Bahkan di masa pandemi seperti sekarang ini, banyak orang yang mengalami susah tidur di malam hari karena perubahan gaya hidup.
Mengingat pandemi sudah berlangsung cukup lama, perubahan hidup kurang baik sudah mulai menjadi kebiasaan yang dianggap wajar.
Faktanya, kebiasaan kurang baik yang menurunkan kualitas tidur di malam hari justru bisa memperburuk sistem kekebalan tubuh atau imunitas Anda.
Seperti diketahui, sistem kekebalan tubuh sangat penting di jaga untuk membentengi tubuh dari ancaman covid-19 dan virus penyakit lainnya.
Baca Juga: Keseringan Tidur di Lantai? Ternyata Beresiko Bagi Kesehatan Tubuh
Source | : | Health.grid.id |
Penulis | : | Reno Kusdaroji |
Editor | : | Reno Kusdaroji |