Sulit Tidur Tengah Malam? Ini Dia 4 Minuman yang Ampuh Untuk Mengatasinya

Sumakwan Wikie Riaja Kamis, 9 September 2021 | 19:00 WIB
Benarkah sulit tidur jadi efek lanjutan Covid-19? (Freepik/karlyukav)

Jus ceriTak hanya sebagai hiasan kue saja, namun ceri juga dapat membantu kualitas tidur seseorang juga lho.Terutama, kandungan triptofan dalam buah ceri sangat bermanfaat untuk mengatasi kesulitan tidur.Apalagi, triptofan merupakan asam amino prekursor hormon melatonin yang berpengaruh pada kualitas tidur seseorang.

Baca Juga: Makan Buahnya & Pakai Kulitnya, Semangka Bisa Jadi Obat Kuat Hingga Masker WajahAdapun cara mengonsumsinya dengan dijadikan jus terlebih dahulu.Kemudian, minum jus dua kali sehari selama kurun waktu dua minggu lamanya.Susu hangat

Ilustrasi segelas susu hangat untuk mengatasi gangguan tidur atau insomnia.
Susu hangat dikenal memiliki kandungan kalsium yang baik untuk kesehatan tulang.Selain berguna untuk tulang manusia, susu hangat juga dipercaya manjurkan tidur seseorang.

Baca Juga: Fakta Mengejutkan di Balik Diet Nanas yang Viral, Turunkan 4,5kg Berat Badan Hanya dalam 3 hariTerlebih, kandungan triptofan yang bantu tingkatkan kadar serotonin.Nah, dengan meningkatnya kadar serotonin maka kualitas melatonin juga meningkat.Dari meningkatnya kadar melatonin tersebut maka gejala kesulitan tidur juga cepat diatasi sedini mungkin.Namun jika anda memiliki riwayat penyakit alergi pada susu sangat tidak disarankan mengonsumsinya.

Baca Juga: Mau Bugar Seperti Cristiano Ronaldo? Rutin Konsumsi 3 Bahan Ini

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)



Source : Kompas Health,Healhtline
Penulis : Sumakwan Wikie Riaja
Editor : Reno Kusdaroji
Video Pilihan