Waspada Liverpool! Mo Salah Sedang Dalam Kondisi Tak Baik, Kenapa?

Eko Isdiyanto Rabu, 26 Januari 2022 | 14:00 WIB
Mohamed Salah sebelum laga Mesir vs Guinea-Bissau di Grup D Piala Afrika 2021, Sabtu (15/1/2022) di Garoua. (TWITTER @CAF_ONLINE)

Pesan tegas berupa nasihat bijak pun dilontarkan Mo Salah khusus untuk para pendukung tim nasional Mesir agar bersatu padu mendukung mereka.

Baca Juga: Pelatih Fisik Timnas Bocorkan Kondisi Pratama Arhan: Karena Keseringan Main!

Terlepas dari mana pemain tim nasional itu berasal dari klub mana, Mo Salah meminta masyarakat negaranya memberi dukungan penuh.

"Saya punya nasihat, misalnya penggemar Al Ahly jangan hanya membicarakan pemain Al Ahly begitu juga suporter Zamalek jangan hanya membicarakan pemain mereka," ujar Salah.

"Kami adalah tim nasional Mesir dan dalam upaya meraih kemenangan, semua pemain mesti merasa bahwa suporter ada di belakang mereka.

"Hal ini tidak akan berpengaruh pada saya yang sudah bermain 10 tahun di sepak bola internasional.

Baca Juga: Meski Juara di India, Performa Ganda Putra Malaysia Dikritik Rexy Mainaky

"Namun adanya sejumlah pemain yang baru bergabung dengan tim pertama kali, masa depan tim ini." imbuhnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)



Source : berbagai sumber
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan