Evan Dimas Minta Bonek-Aremania Sopan, Gaungkan Persaudaraan

Eko Isdiyanto Sabtu, 16 April 2022 | 08:49 WIB
Evan Dimas, Adam Alis, Gian Zola, dan Andik Rendika Rama, pemain baru Arema FC. (AREMAFC.COM)

"Yang terpenting, kita harus berlaku sopan, di dalam maupun di luar lapangan. Rivalitas hanya 90 menit di lapangan, lalu di luar lapangan kita semua saudara.

Baca Juga: Korea Masters 2022 - Usai Tampil Mengejutkan di Laga Awal, Wakil Isreal Ini Berakhir Tragis di Tangan Malaysia

"Paling penting, di mana pun bermain, saya bermain dengan hati, karena kita adalah pemain profesional." imbuhnya.

Bukan tak mungkin Evan menjadi sasaran cemooh suporter selama pertandingan berlangsung, mengingat rivalitas terjadi dalam 90 menit.

Menarik dinantikan bagaimana dampak yang diberi oleh seorang Evan Dimas terhadap rivalitas abadi Aremania dan Bonek Mania.

Dua basis suporter terbesar di Jawa Timur dengan latar belakang klub yang penuh sejarah dan sarat trofi juara.

Baca Juga: Korea Masters 2022 - Drama Tragedi Kekalahan Fikri/Bagas, Ini Penyebabnya!

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)



Source : Suryamalang.tribunnews.com
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan