Kabar Buruk Man United, Erik ten Hag Datang Maguire Kena Tendang

Eko Isdiyanto Selasa, 19 April 2022 | 17:00 WIB
Pemain manchester United, Harry Maguire. (TWITTER.COM/UGOLFEANYI8)

Bahkan Setan Merah berani merogoh gocek sangat dalam saat menebus sang pemain dari Leicester City, senilai 80 juta pounds atau sekitar Rp1,5 triliun.

Baca Juga: Alami Kecelakaan Mobil, Bruno Fernandes Tetap Tampil Lawan Liverpool, Ronaldo?

Nilai yang membuatnya menjadi bek termahal dunia, meskipun investasi Man United dini dinilai gagal total.

"Harry adalah salah satu bek tengah terbaik dalam permainan hari ini. Dia adalah pembaca permainan yang hebat dan kuat di lapangan," ucap Solskjaer dikutip dari Mirror.

"Dengan kemampuan untuk tetap tenang di bawah tekanan. Dia akan cocok dengan grup ini baik di dalam maupun di luar lapangan." imbuhnya.

Setidaknya hingga akhir musim 2021-2022, Maguire masih memiliki kesempatan bahwa ia merupakan pilihan yang tepat untuk lini pertahanan Man United.

Baca Juga: Xavi Tegaskan Barcelona Lakukan Kesalahan Fatal usai Bantai Real Madrid!

Dimulai saat mengawal Man United bertandang ke markas Liverpool, Stadion Anfield pada Rabu (20/4/2022) dinihari WIB dalam lanjutan Liga Inggris.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)



Source : Manchestereveningnews.co.uk
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan