Shakhtar Donetsk Sebut Iran Teroris, Minta FIFA Masukan Ukraina ke Piala Dunia 2022

Eko Isdiyanto Selasa, 25 Oktober 2022 | 18:00 WIB
Andriy Yarmolenko memeluk Viktor Tsygankov usai cetak gol dalam duel Skotlandia vs Ukraina pada play-off Piala Dunia 2022 di Hampde Park, Glasgow (1/6/2022). (TWITTER.COM/MIRRORFOOTBALL)

Tak berhenti di situ, Palkin meyakini Ukraina sangat pantas mendapatkan tempat di Piala Dunia 2022 dengan membawa-bawa isu politik.

Baca Juga: Piala Dunia 2022 - Skandal Politik Iran Makin Mengganggu, Inggris Pun Bisa Kena Dampaknya!

Baginya Ukraina sudah membuktikan kualitas, bertanding di fase kualifikasi saat negara mereka dalam keadaan berperang melawan Rusia.

Selain itu Palkin juga menyebut Iran sebagai teroris jika memang tetap diberi tempat di Piala Dunia 2022, hal itu menurutnya adalah sikap politis.

"Tempat kosong harus diserahkan ke Ukraina yang telah membuktikan layak untuk tampil di Piala Dunia 2022 dengan kondisi tak seimbang lawan negara lainnya," ujar Palkin.

"Memfasilitasi keberadaan teroris di Piala Dunia adalah politik. Sudah waktunya untuk mengakhiri kebijakan seperti itu." imbuhnya.

Baca Juga: Komentar Pedas Shin Tae-yong Atas Kemenangan Pertama Timnas U-20 Indonesia di Turki: Lawannya Lemah!



Source : bolastylo.bolasport.com
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan