Piala AFF 2022 - Babak Belur Jumpa Indonesia, Secuil Harapan Brunei

Eko Isdiyanto Minggu, 25 Desember 2022 | 19:53 WIB
Timnas Indonesia tergabung di Grup A Piala AFF 2022 bersama Thailand, Brunei Darussalam, Filipina, dan Kamboja. (TARA YANUAR/BOLASPORT.COM)

"Bagi kami satu gol itu bisa menjadi penyemangat kami untuk kembali bisa mencetak gol pada pertandingan besok (lawan Indonesia).

Baca Juga: Sentuhan Ajaib Dewi Bulu Tangkis Malaysia Jadi Motivasi Nova Widianto

"Yang jelas teman-teman mulai berani. Kami akan mencoba untuk mencetak gol lagi." imbuhnya.

Kemenangan tak mungkin didapat Brunei dari Indonesia, hal itu diucapkan Mario Rivera selaku pelatih dengan membeberkan alasannya.

Brunei bisa dibilang apes, kembali ke Piala AFF setelah 26 tahun absen namun dijegal para lawan dengan kekuatan sepak bola yang sangar.

"Saya bangga dengan pemain kami, tetapi suporter harus realistis. Pemain kami belum sanggup tampil 90 menit dalam intensitas tinggi." ucap Mario Rivera.

Baca Juga: Piala AFF 2022 - 3 Alasan Indonesia Pantas Sepelekan Brunei Darussalam



Source : Antaranews.com
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan