BolaStylo.com - Sah-sah saja rasanya jika seseorang berusaha mendapatkan berat badan idel dengan cara diet.
Akan Tetapi meski saat ini kamu sedang diet jangan sampai menyepelekan asupan nutrisi yang masuk dalam tubuhmu ya guys.
Alih-alih berat badan turun, jika kamu asal-asalan dalam memilih makanan maka bisa jadi tubuhmu akan mengalami gangguan kesehatan.
Nah, itu sebabnya kamu harus tetap memperhatikan kandungan nutrisi dari menu makan sehari-hari.
1. Protein
Protein merupakan salah satu nutrisi yang harus tersedia dalam tubuh untuk menjaga kesehatan otot, rambut, klit, dan kuku kita.
Jika kamu sedang diet kamu bisa mendapatkan nutrisi ini melalui protein nabati.
Protein nabati banyak terkandung dalam kacang-kacangan, susu kedelai, serta tahu.
2. Zat Besi
Source | : | hk.asiatatler.com |
Penulis | : | Katarina Erlita candrasari |
Editor | : | Nina Andrianti Loasana |