Ini akan membuat kamu merasa kenyang sepanjang hari.
Selain itu makanan yang kaya serat dan protein mampu menekan nafsu makan sehingga kamu tidak akan kalap saat berbuka puasa.
2. Hindari makan dan minum yang manis
Umumnya orang akan berbuka puasa dengan yang manis untuk mengembalikan energi.
Tapi kamu harus bisa menahan diri, sebab makanan dan minuman manis akan disimpan tubuh sebagai lemak.
Hal ini akan membuat diet menjadi gagal.
Pilih makanan dengan karbohidrat komplek seperti buah, sayur, dan nasi merah.
3. Berolahraga
Puasa bukan alasan untuk tidak berolahraga.
Berolahraga saat puasa justru menjadi cara yang efektif untuk menurunkan berat badan saat berpuasa.
Source | : | tribunstyle.com |
Penulis | : | Rara Ayu Sekar Langit |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR