BolaStylo.com - Pemain sepak bola asal Mali, Afrika Barat, Makan Konate menuturkan alasannya betah main di Indonesia selama bertahun-tahun.
Makan Konate pertama kali menekuni karier sepak bola di Indonesia pada tahun 2012 silam saat memperkuat PSPS Pekan Baru.
Setelah bersama PSPS, Konate kembali membela tim Indonesia lainnya yakni Barito Putera (2013) dan Persib Bandung (2014-2015).
Setelah bersama Persib Bandung, Konate pindah ke Liga Malaysia saat membela T-Team (2015-2017)
2 Tahun di Malaysia, Konate kembali ke Indonesia dan membela Sriwijaya (2018) kemudian Arema (2018) hingga saat ini kembali dikaitkan dengan Persib Bandung.
Baca Juga: Tahu Bambang Pamungkas Pensiun, Bek Persib Ini Turut Bereaksi
Source | : | BolaSport.com,Tribun Jabar |
Penulis | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |
KOMENTAR