BolaStylo.com - Di balik rencana Arsenal mendatangkan Willian dengan gaji tinggi terdapat lebih dari 50 staf klub yang akan kena PHK.
Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) menjadi solusi pengelolaan keuangan Arsenal dengan ambisi mendatangkan Willian.
Willian memang menjadi sorotan Arsenal setelah pemain asal Brasil ini enggan memperpanjang kontrak di Chelsea.
Bahkan, Arsenal siap memberi Willian gaji tinggi untuk bisa bersama The Gunners mulai musim depan berlangsung.
Akan tetapi, finansial klub seolah tak memberi dukungan penuh hingga dampaknya terdapat 55 staf klub yang terancam dipecat.
Baca Juga: Satu Grup dengan Indonesia di Piala Thomas 2020, Ini Kata Pelatih Malaysia
Dilansir BolaStylo.com dari Mirror, hal ini diungkap langsung oleh Direktur Kepala klub berjuluk Meriam London, Raul Sanllehi.
Raul Sanllehi menyampaikan langsung kabar pemutusan hubungan kerja terhadap 55 staf klub pada Rabu (5/8/2020).
Source | : | Dailymail.co.uk,mirror.co.uk |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR