• HotNow
  • Style
  • Bugar
  • WAGs
  • Home
  • HOTNOW

Resah Pep Guardiola Soal Transfer Lionel Messi ke Manchester City

Eko Isdiyanto - Senin, 11 Januari 2021 | 20:28 WIB
Kapten Barcelona, Lionel Messi, saat merayakan gol yang ia cetak ke gawang Osasuna di pekan ke-11 Liga Spanyol 2020-2021.
TWITTER.COM/OPTAJOSE
Kapten Barcelona, Lionel Messi, saat merayakan gol yang ia cetak ke gawang Osasuna di pekan ke-11 Liga Spanyol 2020-2021.

BolaStylo.com - Pelatih Manchester City, Pep Guardiola merasa khawatir dengan masa depan Lionel Messi terutama soal prospek transfernya ke Stadion Etihad.

Manchester City di bawah komando Pep Guardiola menjadi salah satu tim favorit yang akan menjadi pelabuhan baru megabintang Barcelona, Lionel Messi.

Namun Pep Guardiola justru ketakutan akan prospek transfer Lionel Messi dari Barcelona ke Manchester City meskipun kontrak sang pemain habis akhir musim ini.

Meskipun banyak media Eropa yang melaporkan jika Manchester City menjadi tim terdepan yang mampu merekrut Lionel Messi.

Hal itu seolah tak menjadi jaminan mantan pelatih Barcelona ini bisa duduk tenang dan menantikan kedatangan salah satu aset berharganya selama di Spanyol.

Baca Juga: Pemain 18 Tahun Ini Bisa Buat Lionel Messi Bertahan di Barcelona

Guardiola menilai komentarnya kepada media soal transfer ini justru bisa menjadi senjata makan tuan bagi dirinya dan timnya.

"Saya percaya cara terbaik membicarakan hal ini adalah di belakang karena komentar saya tidak akan menyelesaikan transfer," ucap Guardiola dikutip dari beIN Sports.

  • 1/
  • 2/
  • 3/
  • Show all
  • Barcelona

  • Lionel messi

  • Pep guardiola

  • Manchester city

  • Transfer

Source : beinsports
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto

PROMOTED CONTENT

VIDEO PILIHAN


KOMENTAR

ARTIKEL TERKAIT

  • Mau Boyong Lionel Messi dari Barcelona? PSG Harus Hadapi Hambatan Ini

  • Alasan Ronald Koeman Lakukan Hal yang Dibenci Messi saat Barcelona Menang Telak

  • Karena Si Bocah Emas Barcelona, Mimpi Pochettino Latih Messi Bisa Hancur

  • Lionel Messi Diprediksi Gagal Direkrut PSG, Ini Masalahnya

  • Pemain 18 Tahun Ini Bisa Buat Lionel Messi Bertahan di Barcelona

Popular

Swiss Open 2021 - Duo Ajaib Ini Bawa Setelan Minions dan The Daddies
HotNow Swiss Open 2021 - Duo Ajaib Ini Bawa Setelan Minions dan The Daddies
Perlakuan Jahat Barcelona kepada Lionel Messi Dibongkar Media Spanyol
HotNow Perlakuan Jahat Barcelona kepada Lionel Messi Dibongkar Media Spanyol
Swiss Open 2021 - Beda Nasib Rival Marcus/Kevin dan Tunggal Putri Korea Bak Langit dan Bumi Meski Sama-sama Main Tiga Gim
HotNow Swiss Open 2021 - Beda Nasib Rival Marcus/Kevin dan Tunggal Putri Korea Bak Langit dan Bumi Meski Sama-sama Main Tiga Gim
Jadwal Swiss Open 2021 - Anak Ajaib Indonesia Main Malam Ini!
HotNow Jadwal Swiss Open 2021 - Anak Ajaib Indonesia Main Malam Ini!
Juventus Pesta Gol di Kandang, Cristiano Ronaldo Ukir Rekor Langka
HotNow Juventus Pesta Gol di Kandang, Cristiano Ronaldo Ukir Rekor Langka
Live Streaming Timnas U-23 Indonesia Vs Tira Persikabo - Ketika Hasil Gemblengan Shin Tae Yong Diuji!
HotNow Live Streaming Timnas U-23 Indonesia Vs Tira Persikabo - Ketika Hasil Gemblengan Shin Tae Yong Diuji!
Satu Lagi Fakta Ajaib yang Dibuat Messi Saat Latihan Barca Terbongkar!
HotNow Satu Lagi Fakta Ajaib yang Dibuat Messi Saat Latihan Barca Terbongkar!
Bikin Tercengang! Rahasia Lionel Messi Dibongkar Rekan Cristiano Ronaldo
HotNow Bikin Tercengang! Rahasia Lionel Messi Dibongkar Rekan Cristiano Ronaldo
Swiss Open 2021- Lawan Shesar Rhustavito, Tunggal Putra Malaysia Percaya pada Magis Pertemuan Pertama
HotNow Swiss Open 2021- Lawan Shesar Rhustavito, Tunggal Putra Malaysia Percaya pada Magis Pertemuan Pertama
Swiss Open 2021 - Anak Asuh Coach Naga Api Lolos Babak Kedua, Ganda Putra Malaysia Gagal Buktikan Kata-katanya
HotNow Swiss Open 2021 - Anak Asuh Coach Naga Api Lolos Babak Kedua, Ganda Putra Malaysia Gagal Buktikan Kata-katanya

Tag Popular

#Link Live Streaming

#Timnas U 23 Indonesia

#All England 2021

#Barcelona

#Gloria Emanuelle Widjadja

#Ps Tira Persikabo

#Real Madrid

#Debby Susanto

#Georgina Rodriguez

#Live Streaming

x

GridNetwork

Bobo | Bolanas | Bolasport | BolaStylo | Cerdas Belanja | CewekBanget | Fotokita | Grid Fame | Grid Games | Grid Health | Grid Hot | Grid Motor | Grid Pop | Grid Star | Grid.ID | Gridoto | Hai | HIts | Hype | iDEA | Info Komputer | Intisari | Jip.co.id | Juara | Kids | Kitchenesia | MakeMac | Motorplus | Nakita | National Geographic | Nextren | Nova | Otofemale | Otomania.com | Otomotifnet.com | Otorace | Otoseken | Parapuan | Sajian Sedap | Sosok | Sportfeat | Stylo | Suar | SuperBall | Video | Wiken | Gridvoice | GRID Story Factory | Gramedia.com | Gramedia Digital | KG Media

Hak Cipta © Bolastylo.id 2021 About Us | Editorials | Management | Privacy Policy | Pedoman Media Siber | Contact Us