Kondisi ini menyebabkan nyeri pada punggung bawah.
Sisi punggung yang terasa nyeri bergantung pada ginjal mana yang yang terpengaruh.
Gejala ini bisa semakin parah hingga menyebabkan mual, muntah, atau keduanya.
2. Gejala seperti infeksi saluran kemih (ISK)
Pada beberapa gejala batu ginjal, keluhannya seperti penderita infeksi saluran kemih (ISK).
Berikut beberapa yang dikeluhkan:
Pada gejala ini, dokter bisa melakukan tes untuk melihat apakah terdapat infeksi saluran kemih.
Jika tidak ditemukan, kemungkin pasien tersebut memiliki batu ginjal.
Baca Juga: Yuk Atasi Stres untuk Menjaga Kesehatan Fisik dan Mental Kita
Source | : | kompas |
Penulis | : | Rara Ayu Sekar Langit |
Editor | : | Rara Ayu Sekar Langit |
KOMENTAR