BolaStylo.com - Jika dilakukan pada waktu dan porsi yang pas, tidur siang akan memberi manfaat bagi tubuh.
Tidur siang yang terlalu lama akan membuat kita sulit tidur di malam hari.
Selain itu, tidur siang yang terlalu lama juga bisa memicu sakit kepala.
Ini sebabnya kita tidak perlu berlama-lama untuk tidur siang.
Cukup 10 hingga 20 menit untuk tidur siang.
Jika sudah lebih dari 30 menit, tubuh akan memasuki fase tidur lelap.
Jika berlangsung selama berjam-jam, akan rentan mengganggu tidur malam.
Untuk mendapatkan manfaat dari tidur siang, perlu waktu dan durasi yang pas.
Baca Juga: Stop Makan Alpukat dengan Cara Seperti Ini! Bisa Bikin Rusak Hati
Source | : | kompas |
Penulis | : | Rara Ayu Sekar Langit |
Editor | : | Rara Ayu Sekar Langit |
KOMENTAR