2. Menghidrasi kulit
Bagian dari pohon singkong yang bisa digunakan untuk melembankan kulit adalah akarnya.
Haluskan akar singkong lalu tambhakan sedikit madu atau minya zaitun.
Selain itu, bisa juga ditambah dengan buah lemon.
Oleskan pada wajah dan diamkan beberapa menit lalu bilas bersih.
3. Menghilangkan bekas luka dan flek
Air pati singkong mampu membantu penyembuhan luka dan bekas luka.
Oleskan air pati singkong pada area flek atau bekas luka.
Lakukan secara rutin dua kali sehari untuk hasil maksimal.
Baca Juga: Meski Terasa Makin Enak, Masak Telur dengan Cara Seperti Ini Justru Berbahaya Bagi Tubuh
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Rara Ayu Sekar Langit |
Editor | : | Rara Ayu Sekar Langit |
KOMENTAR