Marcus/Kevin sendiri berada di posisi teratas dengan 47.700 poin dalam turnamen yang hanya akan diikuti oleh delapan pemain dengan capaian poin terbanyak tahun ini.
Sementara Greysia/Apriyani lolos ke WTF 2021 secara otomatis berkat raihan medali emas Olimpiade Tokyo 2020 di bulan Agustus silam.
Mengingat, BWF memberikan kuota khusus bagi pemenang medali emas Olimpiade Tokyo 2020 untuk bisa bermain di WTF tanpa proses kualifikasi poin.
Terakhir dari nomor ganda campuran, Praveen/Melati yang masih tampil inkonsisten bisa lolos dengan perolehan 29.710 poin.
View this post on Instagram
Source | : | bwfworldtourfinals.bwfbadminton.com |
Penulis | : | Reno Kusdaroji |
Editor | : | Reno Kusdaroji |
KOMENTAR