"Saya tidak asing bagi Que Ngoc Hai karena saya pernah memimpin sebuah klu di Vietnam. Dia adalah kapten tim nasional dan selalu bertarung dengan antusias."
"Jika dia ada VAR, dia akan mendapatkan kartu merah atau paling tidak kartu kuning, saya tidak paham mengapa wasit memberi saya kartu kuning," jelasnya.
Terlepas dari kekesalan Polking atas tingkah Que Ngoc Hai, Thailand berakhir memenangi leg pertama tersebut dengan skor 2-0.
Tak cuma menang di leg pertama, mereka juga meraih tiket final setelah menahan imbang Vietnam di leg kedua.
Thailand juga berujung menjadi juara baru Piala AFF 2020 setelah menaklukkan Indonesia dengan agregat 6-2 di babak final.
View this post on Instagram
Source | : | vnexpress.net |
Penulis | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |
KOMENTAR