Termasuk ketika melakoni seri Thailand dan Austria, Michelin dipastikan memberi ban lain bagi para pembalap karena menurutnya Mandalika memiliki standar level yang berbeda.
Baca Juga: Swiss Open 2022 - Pulangkan Praveen/Melati, Adnan/Mychelle: Sudah Tau Kelemahannya!
"Di Thailand dan Austria kami akan membawa versi lain dari ban kami. Seperti diperkuat agar memungkinkan kami untuk menurunkan suhu hingga 7-8 derajat," ujar Taramasso.
"Ban jenis ini kalau dipakai di Indonesia tidak akan cukup. Ini semacam ban yang dipakai antara level standar dan yang dipakai di Mandalika." imbuhnya.
Momen-momen mengejutkan memang terjadi di gelaran MotoGP Mandalika 2022, seperti halnya saat motor yang dikendarai Joan Mir terbakar saat balapan.
Kemudian insiden apes yang dialami Marc Marquez, crash sebanyak empat kali hingga gagal mengikuti balapan dan berujung sakit penghlihatan gandanya kambuh.
Baca Juga: Ginting dan Antonsen Alami Nasib Serupa di Swiss Open 2022, Ini Alasannya!
View this post on Instagram
Source | : | GPOne.com |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR