"Tim menjalani laga di masa sulit dengan sedikit kepercayaan diri sehingga butuh kemenangan. Raihan tiga poin ini sangat penting untuk menumbuhkan kepercayaan diri mereka.
Baca Juga: Indonesia Nihil Gelar Japan Open 2022, Rionny Mainaky : Sangat Disayangkan, Tapi...
"Semua pemain telah bekerja keras." imbuhnya.
Tiga poin tambahan membawa Persib akhirnya menjauh dari zona degradasi, kini anak asuh Luis Milla menempati peringkat ke-11 dengan raihan 10 poin.
Jalan panjang masih harus ditempuh Persib bersama pelatih baru mereka, debut kemenangan Luis Milla ini juga bisa menjadi pertanda bagus.
Pada pekan selanjutnya, Persib bakal melakoni laga tanda menembus provinsi ke markas Arema FC pada Minggu (11/9/2022).
Baca Juga: Tak Cuma Enak, Anggur Merah Diam-diam Bisa Bantu Diet Hingga Simpan Sederet Manfaat Ini
View this post on Instagram
Source | : | Persib.co.id |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR