Lebih baik gunakan tubuh untuk bergerak dan melakukan pekerjaan ringan agar sirkulasi darah tetap lancar dan tubuh menjadi segar.
3. Kebanyakan tidur
Terlalu banyak tidur juga bisa membuat tubuh semakin lemas dan tidak bertenaga.
4. Melewatkan sahur
Meski anda mengklaim tubuh anda kuat, melewatkan sahur bukanlah sebuah kebiasaan yang baik.
Karena dengan melewatkan sahur, anda juga melewatkan nutrisi yang seharusnya masuk menjaid asupan tubuh anda.
Hal itu membuat tubuh berpotensi lemas dan susah berkonsentrasi pada siang hari.
5. Tidur usai sahur
Tidur setelah sahur juga tak baik bagi tubuh.
Pasalnya, kebiasaan itu akan membuat tubuh lebih lemas karena makanan yang kita makan saat sahur belum sepenuhnya dicerna oleh tubuh.
Tak cuma membuat lemas, kebiasaan satu ini juga berpotensi membuat kepala pusing.
Artikel ini telah tayang di Cewekbanget.id dengan judul "Banyak Makan & 4 Kebiasaan Ini Bikin Kita Sangat Lemas Saat Puasa!"
Source | : | cewekbanget.com |
Penulis | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |