Kenali Kopi Hijau Si Suplemen Diet, Efektif Atasi 3 Penyakit Berbahaya

Reno Kusdaroji Minggu, 28 Februari 2021 | 16:30 WIB
Biji kopi hijau (Fodeode/Getty Images/iStockphoto via nationalgeographic.grid.id)

3. Mengurangi gejala Alzheimer

Diketahui, asam klorogenat juga memiliki efek stimulasi otak dengan meningkatkan mood dari kegelisahan dan iritabilitas, jauh lebih ringan dibanding kaefin.

Meskipun hal ini baru dibuktikan dari penelitian terhadap hewan saja.

Kopi hijau mampu mempertahankan metabolisme otak yang normal pada tikus-tikus.

Hal ini berarti kopi hijau bisa mengurangi gejala alzheimer, karena penurunan metabolisme otak merupakan salah satu indikator adanya penyakit tersebut.

Saat ini, masih dilakukan penelitian lebih lanjut terkait manfaat kopi hijau untuk mengurangi gejala alzheimer pada manusia.

Baca Juga: Jarang Ditemui di Coffee Shop, Ini Manfaat Kopi Hijau Untuk Kesehatan

 

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)



Source : kompas
Penulis : Reno Kusdaroji
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan