Stop! Rendam Centong Alumunium di Kuah Panas, Bisa Berakibat Fatal

Ananda Lathifah Rozalina Jumat, 4 Juni 2021 | 10:51 WIB
ilustrasi centong alumunium (Freepik.com)

BolaStylo.com - Kebiasaan membiarkan centong alumunium di kuah atau air panas terlalu lama ternyata bisa berujung membahayakan tubuh.

Centong alumunium menjadi salah satu alat masak yang kerap digunakan di dapur.

Centong ini kerap digunakan baik untuk memasak sayur maupun masakan lain yang berkuah.

Pasalnya, centong alumunium dinilai lebih aman dan tidak mudah rusak.

Namun, jika salah menggunakannya, centong jenis ini bisa membahayakan kesehatan tubuh.

Jangan biarkan centong terendam di kuah panas dalam kurun waktu yang lama.

Pasalnya, kebiasaan sepele ini bisa menimbulkan dampak buruk dan fatal.

Dilansir dari Wiken.id, membiarkan centong terendam lama di kuah panas yang bersuhu tinggi bisa menimbulkan deretan penyakit.



Source : sajiansedap.grid.id
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan