Stop Kebiasaan Makan Seperti Ini! Bisa Hilangkan Perut Buncit Anda

Reno Kusdaroji Rabu, 22 September 2021 | 19:00 WIB
5 kebiasaan sepele bikin perut buncit yang sering dilakukan tanpa disadari. (freepik.com)

7. Kurang konsumsi serat

Sama seperti protein, serat sangat penting untuk menjaga kesehatan dan berat badan ideal.

Beberapa jenis serat bisa membantu kita tetap merasa kenyang, menstabilkan hormon lapar, dan mengelola rasa lapar.

8. Kurang tidur

Laporan mengatakan terdapat beberapa penelitian yang membuktikan tidur kurang berkualitas dapat menaikkan berat badan, termasuk menyebabkan perut buncit.

Bahkan, gangguan tidur juga bisa hal serupa. Parahnya hal ini bisa memicu perilaku tidak sehat sepertii ketujuh kebiasaan yang telah disebutkan sebelumnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)



Source : Healthline,Health,kompas
Penulis : Reno Kusdaroji
Editor : Reno Kusdaroji
Video Pilihan