Baca Juga: 6 Bahaya Minum Air Hangat Setiap Hari, Salah Satunya Kerusakan Ginjal!
Vitamin C yang ada dalam buah nanas juga berguna untuk memperkuat otot dan pembuluh darah.
Namun, perlu diperhatikan bahwa nanas tidak boleh dikonsumsi secara berlebihan.
Meskipun memiliki manfaat yang sangat luar biasa, mengonsumsi nanas sebelum tidur tetap memiliki efek samping.
Nanas mengandung glukosa atau gula yang kurang baik jika dikonsumsi sebelum tidur.
Untuk itu, konsumsi nanas satu jam sebelum tidur dengan porsi yang tidak terlalu banyak jika ingin menghilangkan pegal-pegal.
Source | : | Suar.grid.id |
Penulis | : | Aziz Gancar Widyamukti |
Editor | : | Aziz Gancar Widyamukti |
KOMENTAR