Pada dasarnya, semua kebiasaan tidur yang buruk mendatangkan malapetaka.
Banyak penelitian yang telah membuktikan bahwa terdapat tiga kebiasaan tidur 'terburuk' yang bisa bikin meninggal dunia.
1. Tidur mendengkur
Terdapat sebuah penelitian di Hendry Ford, Hospital di Detroit, Amerika Serikat yang membuktikan betapa buruknya kebiasaan tidur mendengkur.
Orang yang tidur mendengkur beresiko mengalami penebalan pada dinding arteri karotis, lebih parah dibanding penderita obesitas, perokok, dan kolesterol sekalipun.
Baca Juga: Kerap Dilakukan, Minum Susu Sebelum Tidur Punya Banyak Manfaat Tersembunyi
Penebalan ini memicu kelainan pada arteri karotis yang disebut arterosklerosis, terganggunya peredaran darah yang masuk ke otak.
parahnya, arterosklerosis ini merupakan penyebab utama seseorang terkena serangan jantung.
2. Kurang tidur
Menurut Sleep Foundation, orang yang kurang tidur akan mengalami 'sering' terbangun pada malam hari.
Jika kejadian ini sering terjadi, maka akan beresiko membahayakan kesehatan jantung mereka.
Baca Juga: Tidur Selepas Makan Picu 3 Penyakit Ini, Psikologis & Daya Tahan Rusak!
Source | : | kompas,Grid.ID |
Penulis | : | Reno Kusdaroji |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR