Penuhi Kebutuhan Minum
Selama 12 jam berpuasa, tubuh tentu kehilangan banyak cairan dan jika tidak segera dipenuhi bisa membahayakan tubuh.
Perbanyak minum air putih saat sahur dan berbuka, dengan begitu tubuh akan rentan terkena dehidrasi dan memengaruhi kondisi tubuh.
Kekurangan cairan membuat seseorang berisiko mengalami kelemahan pada jantung hingga menimbulkan kematian, tentu hal ini harus dicegah.
Baca Juga: Jalan Kaki Ternyata Mampu Kurangi Depresi dan Tingkatkan Daya Tahan Tubuh
Konsumsi Sari Temulawak
Selain air putih, konsumsi sari temulawak menjadi cara yang sangat direkomendasikan bagi seseorang agar tubuh tetap fit ketika berpuasa.
Sari temulawak mengandung senyawa gemakron, fungsinya sebagai antiradang sekaligus menjadi antimikroba.
Source | : | berbagai sumber |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR